09/07/11

TIPS MEMILIH HANDPHONE BLACKBERRY





 















Pada saat jalan - jalan ke MAL, dan Buka FJB Kaskus.us pasti ada aja thread yang berjualan BLACKBERRY NEW BM. Apa yang benar Mereka Menjual 100% NEW BM..???

Jawabanyanya Masih Diragukan. Dan dengan kesempatan ini, ijinkan Saya Untuk Kupas Tuntas "PERBEDAAN BLACKBERRY NEW DAN BLACKBERRY REKONDISI"

Supaya yang Mau Beli Blackberry Bisa lebih hati-hati. dan tidak ketipu lagi dengan ikalan-iklan harga miring.

1. BLACKBERRY YANG SUDAH TIDAK DI PRODUKSI RIM LAGI.

1.1. BLACKBERRY YANG SUDAH TIDAK DI PRODUKSI DARI PABRIK RESMI (TIDAK ADA BARUNYA LAGI)

1. 8300 (Cruve) OS.4.5
2. 8310 (cruve) OS.4.5
3. 8320 (Cruve) OS.4.5
4. 8100 (Pearl) OS.4.2
5. 8800 (Huron) OS.4.5
6. 8220 (Pearl Flip) OS.4.6

1.2. BLACKBERRY YANG SUDAH TIDAK DI PRODUKSI DARI PABRIK RESMI (MASIH ADA BARU KARENA SISA STOCK AJA ITU AKAN SECEPATNYA MENHILANG)

1. 8900 (Javelin) OS.5.0
2. 9000 (Bold) OS.5.0
3. 9630 (Tour) OS.5.0
4. 9500 (strom 1) OS.5.0
5. 9530 (Strom 1) OS.5.0
6. 9700 (Onix 1) (pengantinya udah ada 9780 onix 2 OS.5.0 OS.6.0)

2. BLACKBERRY YANG MASIH DI PRODUKSI RIM

2.1. BLACKBERRY YANG MASIH DI PROSUKSI RIM YANG (MASIH BANYAK BARUNYA KARENA MASIH PRODUKSI TERUS)
1. 9670 (Style) OS.6.0
2. 9300 (Curve 3G) OS.6.0
3. 9800 (Torch) OS.6.0
4. 9105 (Pearl 3G) OS.6.0
5. 9100 (Pearl 3G) OS.6.0
6. 9650 (Bold) OS.6.0
7. 9780 (Onix 2) OS.6.0
8. 9550 (Storm 2) OS.6.0
9. 8520 (Gemini) OS.5.0 (paling BestSeler Di indonesia karena Murah)

3 BLACKBERRY YANG PALING BANYAK BEREDAR REKONDISI DAN SANGAT GAMPANG MENJUMPAINYA DI PASARAN. ANDA HARUS HATI - HATI.

1 . 8320 (Cruve) OS.4.5
2 . 8300 (Cruve) OS.4.5
3 . 8310 (cruve) OS.4.5 
4 . 8100 (Pearl) OS.4.5
5 . 8800 (Huron) OS.4.5
6 . 9000 (Bold) OS.5.0
7 . 9630 (Tour) OS.5.0
8 . 9500 (strom 1) OS.5.0
9 . 9530 (Strom 1) OS.5.0
10. 8220 (Pearl Flip) OS.4.6
11. 9700 (Onix 1) OS.5.0\OS.6.0
12. 8520 (Gemini) OS.5.0
13. 8900 (Javelin) OS.5.0

4. CIRI - CIRI BLACKBERRY 100% NEW BARU YANG RESMI MASUK DI INDONESI MAU YANG GARANSI RESMI ATAU GARANSI DISTRIBUTOR(BUKAN REKONDISI DAN BM)

4.1 WAJIB ADA STIKER POSTEL YANG DI TEMPEL DI MESIN BB DAN KOTAK DAN PASTIKAN KODE POSTEL SESUAI. LIHAT SEPERTI GAMBAR DI BAWAH INI. YANG BM NEW ATAU REKONDISI TIDAK ADA STIKER 

POSTEL. ADA JUGA GARANSI DISTRIBUTOR YANG TIDAK RESMI JUGA TIDAK ADA STIKER POSTEL JADI SEBELUM BELI LEBIH BAIK PERHATIAKN.